Cased Based Reasoning untuk Menentukan Gaya Belajar Mahasiswa

Penulis

  • Helena Nurramdhani Irmanda Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
  • Mayanda Mega Santoni Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
  • Ria Astriratma Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.52958/iftk.v15i3.1293

Abstrak

Gaya belajar mahasiswa penting untuk diketahui karena dapat mempermudah proses pembelajaran. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah menerbitkan Seri Manual GLS (Gerakan Literasi Sekolah yang didalamnya memuat mengenai identifikasi gaya belajar antara lain visual, auditori, dan kinestetik. Namun, assessment ini hanya bisa digunakan secara manual. Berdasarkan latar belakang tersebut, penelitian ini membuat sistem pakar berbasis aplikasi web untuk mengidentifikasi gaya belajar mahasiswa dengan Teknik case based reasoning berdasarkan indikator yang telah disusun dalam Seri Manual GLS.  Untuk menentukan solusi, user mengisi kuesioner dalam aplikasi yang terdiri dari 30 pertanyaan. Kemudian,sistem akan melakukan reasoning yaitu mencari kemiripan kasus baru dengan kasus sebelumnya sehingga didapatkan solusi berupa jenis gaya belajar mahasiswa tersebut. Sistem ini diimplementasikan ke dalam aplikasi berbasis web yang mudah diakses kapan saja dan dimana saja.

Referensi

Mulyana, S., & Hartati, S. (2015). Tinjauan Singkat Perkembangan Case--Based Reasoning. In Seminar Nasional Informatika (SEMNASIF) (Vol. 1).

Papilaya, J. O., & Huliselan, N. (2016). Identifikasi gaya belajar mahasiswa. Jurnal Psikologi, 15(1), 56–63.

Rohmawati, A. (2015). Efektivitas Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 9(1), 15–32.

Wiedarti, P. (2018). Seri Manual GLS Pentingnya Memahami Gaya Belajar (Cetakan 1). Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Yulianti, W. (2016). Aptitude Testing Berbasis Case-Based Reasoning dalam Sistem Pakar untuk Menentukan Minat Dan Bakat Siswa Sekolah Dasar. J. Teknol. Dan Sist. Inf. Univrab, 1(2), 104–118.

Unduhan

Diterbitkan

2020-08-17

Terbitan

Bagian

Article