ANALISIS HUBUNGAN EKSPOR, IMPOR, KURS DAN PERTUMBUHAN EKONOMI PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Authors

  • Kintan Ananda Putri Universitas Bangka Belitung
  • Dian Prihardini Wibawa Universitas Bangka Belitung
  • Sumiyati Sumiyati Universitas Bangka Belitung

DOI:

https://doi.org/10.35590/jeb.v10i1.5538

Keywords:

Economic Growth, Exports, Imports, Rupiah Exchange Rate, and Vector

Abstract

Tujuan dari penelitian ini ialah menganalisis korelasi jangka panjang antara Ekspor, Impor, Kurs dan Pertumbuhan Ekonomi Kepulauan Bangka Belitung. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan analisis data yang dipergunakan adalah Vektor Error Correction Model (VECM). Hasil penelitian yang dilakukan mengemukakan bahwa dalam korelasi jangka panjang ditemukan beberapa korelasi yakni: Ekspor memiliki hubungan positif namun tidak signifikan dengan Pertumbuhan Ekonomi, Impor  memiliki hubungan negatif dan signifikan dengan Pertumbuhan Ekonomi dan Kurs memiliki hubungan positif dan signifikan dengan Pertumbuhan Ekonomi Bangka Belitung. Terdapat hubungan jangka pendek dari beberapa variabel yang memiliki yaitu: Pertumbuhan Ekonomi dan Ekspor, Pertumbuhan Ekonomi dan Kurs, Kurs dan Ekspor serta terdapat korelasi antara Ekspor dan Impor. Pengujian kausalitas menjelaskan terdapat korelasi one way causality beberapa variabel yakni: variabel Pertumbuhan Ekonomi dan variabel Ekspor, variabel Ekspor dan variabel Impor, Pertumbuhan Ekonomi dan Impor, Kurs dan Impor serta hubungan one way causality antara Kurs dengan Perekonomian Kepulauan Bangka Belitung.

References

Afriani, Intan Sari. (2019). Analisis Empiris Hubungan antara Ekspor, Impor, Nilai Tukar

dan Pertumbuhan Ekonomi. Jurnal Ekonomi Pembangunan. Volume 17, No 2, hal 81-98. https://ejourmal.unsri.ac.id.

Arifin, Yaenal. (2016). Pengaruh Harga Minyak Dunia, Nilai Tukar Rupiah dan Inflasi ter-

hadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia. Economics Development Analysis Journal. Volume 5, No 4, hal 474-483.https://journal.unnes.ac.id.

Badan Pusat Statistik. (2021). Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Dalam Angka 2010-

BPS: Kepulauan Bangka Belitung. https;//www. babel.bps.go.id

Blanchard, O. (2006). Macroeconomics 4th Edition ed, New Jersey: Person Prenti Hall.

Kartikasari, D. (2017). The Effect of Exports, Import and Investment to Economics Growth

of Riau Islands Indonesia. International Journal of Economics and Financial Issues, Volume 7, No4, hal 663-667. https://www.econjournals.com

Mankiw, N. G. (2014). Makroekonomi Edisi Keenam, Jakarta: Salemba.

Mishkin, F. S. (2010). Ekonomi Uang, Perbankan, dan Pasar Keuangan. Jakarta: Salemba

Empat.

Murni, A. (2016). Ekonomika Makro,Jakarta: PT Refika Aditama.

Pridayanti, Ayudya. (2012). Pengaruh Ekspor, Impor, Dan Nilai Tukar Terhadap Pertumb-

uhan Ekonomi di Indonesia Perode 2002-2012. Jurnal FEB Universitas Surabaya. https://ejournal.unesa.ac.id.

Rahardja, Prathama M. M. (2004). Teori Ekonomi Makro Suatu Pengantar Edisi Kedua.

Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia

Rosyidi, S. (2005). Pengantar Teori Ekonomi : Pendekatan Kepada Teori Ekonomi Mikro & Makro. Jakarta: Mitra Media.

Sukirno, S. (2008). Mikro Ekonomi Teori Pengantar, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Tandjung, M. (2011). Aspek Prosedur Ekspor Impor. Jakarta: Salemba Empat.

Todaro, M. P. (2006). Pembangunan Ekonomi. Edisi 9. Jakarta: Airlangga.

Triyoso, B. (2004). Analisis Kausalitas antar Ekspor dan Pertumbuhan Ekonomi di Negara--Negara ASEAN.

Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2014 tentang perdagangan, Pasal 1 Ayat 3, Ayat 16 dan

Published

2023-08-03

How to Cite

Putri, K. A., Wibawa, D. P., & Sumiyati, S. (2023). ANALISIS HUBUNGAN EKSPOR, IMPOR, KURS DAN PERTUMBUHAN EKONOMI PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG. Ekonomi Dan Bisnis, 10(1), 16–34. https://doi.org/10.35590/jeb.v10i1.5538