MARKETING PUBLIC RELATIONS PASAR TANI KEMENTERIAN PERTANIAN

Authors

  • Desy Puspitasari Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Rulli Nasrullah Universitas Muhammadiyah Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.33822/jep.v6i1.4654

Keywords:

Pasar tani, Model 3P Philip Kottler, Marketing Public Relations

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi strategi marketing Public Relations Pasar Tani dengan rumusan Three Ways Strategy atau Model 3P Philip Kottler. Pasar tani merupakan asosiasi terdiri dari petani yang dibentuk untuk memupuk kemandirian dan kemampuan petani untuk memasarkan sendiri hasil pertaniannya kepada konsumen. Di dalam asosiasi ini, petani diedukasi untuk memproduksi buah dan sayur berkualitas sehingga memberikan kepuasan bagi para pelanggan. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain deskriptif. Studi kasus merupakan pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini. Wawancara, observasi dan dokumentasi merupakan Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini. Berdasarkan hasil pembahasan dijelaskan bahwa pengimplementasian model 3P Philip Kotler Public Relations Pasar Tani dilakukan dengan strategi mendorong (push strategy), strategi menarik (pull strategy), strategi mempengaruhi (pass strategy).

Author Biographies

Desy Puspitasari, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Mahasiswa Program Magister Ilmu Komunikasi

Universitas Muhammadiyah Jakarta

Rulli Nasrullah, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Dosen Program Magister Ilmu Komunikasi

Universitas Muhammadiyah Jakarta

References

Adhisasono, 2004, “Marketing Public Relations : Pengakuan Konseptual Trend dan Keunikannya Untuk Menciptakan Keunggulan Kompetitif. (Survey Terhadap Advertising dan Public Relations Agency di Jakarta), Tesis pada Program Studi Magister Manajeman”, Jakarta,UniversitasIndonesia

Ardianto, Elvinaro. 2013. Handbook of Public Relations. Bandung: Simbiosa Ruslan, Rosady. 2014. Manajemen Humas dan Media Komunikasi. Jakarta: Rajawali Pers

Bettman, J.R (1979). An Information Processing Theory of Consumer Choice. Cambridge, England : Cambridge Unniversitu Press

Caves, R., & Porter, M. (1977). From entry barriers to mobility barriers. Quarterly Journal of Economics, 91, 421–434

Cutlip, Scott. M., Center Allen H. & Broom.Glen. M. (2007), Effective Public Relations, Ed. 9. Jakarta : Kencana.

HendrawaSupaktino, 2003, Advenced StrategicManagemen:Back to BasicApproach, Jakarta:PT.GrafindoUtama

James G. Barnes, 2007, Build Your Customer Strategy, Canada : John Wiley & Sons, Inc, Hoboken.

Kotter, J., & Heckett, J. (1992).Corporate culture and performance. New York: Free Press

Kotler, Philip, 2003. Marketing Management. 11th Edition, NewJersey: PrenticeHall Inc.

Kotler, Philip and G. Amstrong. 1996. Principles Of Marketing. 7 th Edition. New Jersey: Printice hal Internasional.

Lippman, Walter. 1922. “The World Outside and The Pictures in Our Heads,” Bab 1, Public Opinion (New York: Harcourt, Brace and Company, 1922). Dimuat ulang dalam The Process and Effect of Mass Communnication, rev.ed, diedit oleh Schramm dan Robert, hal 14.

Lynn R. Kahle & Chung-Hyun Kim, 2006, Creating Images and the Psychology of Marketing Communication, London : Lawrence Erlbaum Associates, Publishers

Moleong, J.Lexy,2000. Metode penelitian Kualitatif. Bandung: Rosda Karya. MA, Morissan. 2008. Manajemen Public Relations Strategi Menjadi Humas Profesional. Jakarta : Kencana

Mulyana, Deddy. 2001. Metode penelitian Kualitatif. Bandung: Rosda Karya. Ruslan,

Philip R. Holden & Nick Wilde, 2007, Busines on Shoestring Marketing and PR, London : A & C Black Publisher

Priyanto, Dwi, 2008, Mandiri SPSS, Yogyakarta, MediaKom

Ruslan, Rosady, 2007. Manajemen Public Relations & Media Komunikasi PublicRelations.Jakarta:PT.RajaGrafindoPersada.

-------, 2006. Metode Penelitian Public Relations & Komunikasi. Jakarta:PT.Raja Grafindo Persada.

Rosady Ruslan, 2006, Manajemen Public Relations dan Media Komunikasi, Jakarta:PT.Raja Grafindo Persada.

Rosady. 2000. Kiat dan Strategi Kampanye PR. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Santana, Septiawan. 2005. Jurnalistik Kontemporer. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Sondang P.Siagian,2012, Manajemen Stratejik, Jakarta: PT.BumiAksara

--------, 1986, Analisis serta Perumusan Kebijaksanaan danStrategiOrganisasi,Jakarta: PT.GunungAgung

Soeganda Priyatna, 2001, Konsep Marketing Public Relations di Era Global https://garuda.ristekbrin.go.id/author/view/347874

Sugiyono, 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

-------, 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D.Bandung:Alfabeta.

-------, 2005. Metode Penelitian Bisnis. Bandung:Alfabeta.

Sukardi, 2008. Metodelogi Penelitian Pendidikan, Kompetensi dan Praktiknya. Jakarta:PT.BumiAksara.

Published

2023-01-31

Issue

Section

Artikel