FOKUS DAN RUANG LINGKUP
Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia pertama publikasi tahun 2014, dengan registrasi ISSN dari LIPI Indonesia.
Jurnal ini dimaksudkan sebagai media kajian ilmiah hasil penelitian, pemikiran dan kajian analisis-kritis mengenai isu Keperawatan, baik secara nasional maupun internasional. Artikel ilmiah dimaksud berupa kajian teori (theoritical review) dan kajian empiris dari ilmu terkait, yang dapat dipertanggungjawabkan serta disebarluaskan secara nasional maupun internasional.
Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia menerima artikel ilmiah dengan area penelitian pada:
Ilmu Keperawatan: Keperawatan medikal Bedah, Keperawatan Anak, Keperawatan Komunitas , Gerontik dan Keluarga, Manajemen Keperawatan, Keperawatan Maternitas dan Keperawatan Jiwa.
Dengan artikel yang memiliki sitasi primer dan tidak pernah dipublikasikan secara online atau versi cetak sebelumnya.
Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia sebagai bagian dari semangat menyebarluaskan ilmu pengetahuan hasil dari penelitian dan pemikiran untuk Masyarakat luas, situs Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia menyediakan artikel-artikel jurnal untuk diunduh secara gratis. Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia adalah jurnal ilmiah nasional yang merupakan sumber referensi akademisi. Dengan jadwal terbit 3 (tiga) kali setahun, yaitu Maret, Juli dan November.
---------
Setiap artikel yang masuk sebelum diterbitkan akan melalui proses Cek Plagiat melalui alat bantu Turnitin. Jika diindikasi mayor plagiarisme maka Naskah ditolak untuk terbit.
KEBIJAKAN EDITORIAL
- Fokus dan Ruang Lingkup
- Kebijakan Bagian
- Proses Peer Review
- Frekuensi Penerbitan
- Kebijakan Akses Terbuka
- Pengarsipan
- Etika Publikasi
- Author Fee