HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN RASA NYAMAN TIDUR PADA IBU HAMIL TRIMESTER III

Penulis

DOI:

https://doi.org/10.52020/jkwgi.v4i1.1499

Kata Kunci:

Kehamilan trimester III, senam hamil, rasa nyaman tidur

Abstrak

ABSTRAK

Usia kehamilan yang semakin bertambah akan menyebabkan ketidaknyamanan dan gangguan fisik dan keluhan istirahat/tidur. Ibu hamil yang maladaptif selama kehamilan berakibat komplikasi dan meningkatkan risiko Angka Kematian Ibu (AKI). Ibu hamil membutuhkan terapi selama trimester III untuk meningkatkan rasa nyaman selama hamil. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan senam hamil dengan rasa nyaman saat tidur pada ibu hamil trimester III. Desain penelitian menggunakan cross sectional. Sampel penelitian menggunakan uji T-Test dengan sampel 30 responden ibu hamil trimeser III yang mengkuti senam hamil di Puskesmas Kramat Jati Jakarta. Penelitian menggunakan kuesioner senam hamil dan tidur (alpha cronbach 0,94). Hasil penelitian menunjukkan 36,7% yang memiliki rasa nyaman tidur dan nilai pvalue < 0,05. Hasil uji statistik didapatkan terdapat hubungan antara senam hamil dengan rasa nyaman tidur pada ibu hamil trimester III (p-value = 0,000). Kesimpulan penelitian bahwa ada pengaruh yang signifikan senam hamil dengan rasa nyaman tidur pada ibu hamil trimester III. Saran pada ibu hamil trimester III melakukan senam hamil untuk meningkatkan kenyamanan dan tercapainya kecukupan kebutuhan waktu istirahat tidur. Senam hamil dilakukan melalui kelas ibu hamil untuk edukasi serta pemanfaatan lain pada senam hamil terhadap kehamilan.

Kata Kunci: kehamilan trimester III, senam hamil, rasa nyaman saat tidur

Referensi

Afiyanti, Y. (2004). Studi Fenomenologi tentang Pengalaman Wanita Di Daerah Pedesaan dalamMenjalani Masa Kehamilan Pertama. Jurnal Keperawatan Indonesia, 8(2), 62–69. http://doi.org/http://dx.doi.org/10.7454/jki.v8i2.149

Alder J., Fink, N., Bitzer, J., Hosli, I., & Holzqreve, W. (2007). Depression and anxiety during pregnancy: a risk factor for obstetric, fetal and neonatal outcome? A critical review of the literature. J Matern Fetal Neonatal Med; 20(3):189–209

Connolly, C. P., Feltz, D. L., & Pivarnik, J. M. (2014). Overcoming Barriers to Physical Activity During Pregnancy and the Postpartum Period : The Potential Impact of Social Support. Kinesiology Review, 3, 135–148. http://doi.org/http://dx.doi.org/10.1123/kr.2013-0009

Corry M. (2004). Guidelines For Exercise in Pregnancy. University of Western Australia

Emilia, O. (2010). Tetap Bugar dan Energik Selama Hamil. Jakarta: Agromedia

Hegaard, H. K., Kjaergaard, H., Damm, P. P., Petersson, K., & Dykes, A. (2010). Experiences of physical activity during pregnancy in Danish nulliparous women with a physically active life before pregnancy . A qualitative study. BMC Pregnancy and Childbirth, 10(33), 1–10. http://doi.org/10.1186/1471-2393-10-33

Mafikasari A, Kartikasari RI. Posisi Tidur dengan Kejadian Back Pain (Nyeri Punggung) Pada Ibu Hamil Trimester III. Surya. 2015;7:26–34.

Marques, A., Demain, S. H., & Sa-Couto, P. (2015). Women’s experiences of low back pain during pregnancy. Journal of Back and Musculoskeletal Rehabilitation, 28, 351–357. http://doi.org/10.3233/BMR-140527

Mediarti D, Sulaiman S, Rosnani R, Jawiah J. (2014). Pengaruh Yoga Antenatal Terhadap Pengurangan Keluhan Ibu Hamil Trimester III. J Kedokt Kesehat Publ Ilm Fak Kedokt Univ Sriwij [Internet]. 2014;1(1):47–53. Available from: http://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jkk/article/view/2567/0

Mindell, J., Cook, R., Nikolovski, J. 2015. Sleep patterns and sleep disturbances across pregnancy. J. Sleep. Vol. 16. No. 4 Hal.483488. diakses https://www.researchgate.net/publication/272095499_Sleep_patterns_and_sleep_disturbances_across_pregnanc. [ Diakses tanggal 12 Januari 2020]

Nayak, S. K., Poddar, R., & Jahan, M. (2015). Psychological Problems during Advance Stage of Pregnancy. The International Journal of Indian Psychology, 2(2), 103–113.

Natan, G., Levy, M., Giovenardi, M., & Tufik, S. (2010). Sleep impairment during pregnancy : Possible implications on mother – infant relationship. Medical Hypotheses, 75(6), 578–582. http://doi.org/10.1016/j.mehy.2010.07.036

Okun, M. (2011). Poor Sleep Quality is Associated with Preterm Birth.J. Sleep.Vol 34. Nomor 11.. Halaman 1493-1498 Tersedia di http://www.journalsleep.org/ViewAbstract.aspx?pid=28329[Diakses tanggal 10 Januari 2020]

Pustaka. Jen, J., Pien, G. W., Duntley, S. P., & Macones, G. A. (2010). Sleep deprivation during pregnancy and maternal and fetal outcomes : Is there a relationship ? Sleep Medicine Reviews, 14(2), 107–114. http://doi.org/10.1016/j.smrv.2009.05.001

Pitriani. R., Andriyani, R. (2014). Panduan Lengkap Asuhan Kebidanan Ibu Nifas Normal (Askeb III). Yogyakarta: Deepublish.

Prasadja, A. 2009. Ayo Bangu dengan Bugar karena Tidur yang Benar. Bandung: Hikmah.

Rahmawati P, Musviro, Fitrio D. (2015). Efektifitas Progressive Muscle Relaxation (PMR) Terhadap Penurunan Tekanan Darah pada Penderita Hipertensi. Indones J Heal Sci [Internet]. 2015;188–93. Available from: http://repository.unej.ac.id/bitstream/handle/123456789/89700/F. Kep_Jurnal_Primasari MR_EFEKTIFITAS PROGRESSIVE MUSCLE RELAXATION.pdf?sequence=1

Rezaei E.,Moghadam Z.B., Hagani H. (2015). The Effect of Sleep Health Behavioral Education on the Depression of Pregnant Women With Sleep Disorders: A Randomized Control Trial. Iranian Red Crescent Medical Journal. Jan; 17(1). doi: 10.5812/ircmj.11420

Roosytasari, Locana.(2009).Hubungan Antara Senam Hamil dengan Proses Persalinan Normal di Rumah Bersalin As Syifa’ul Ummah Grobogan.Skripsi.Tidak diterbitkan.Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah. Surakarta, http://mitrariset.com/skripsi-thesis/file-218/

Siswosuhardjo, S., Chakrawati, F. (2010). Panduan Super Lengkap Hamil Sehat.Jakarta: Penebar Plus +.

Sreesupriya. (2014). A Study on Sleep Disturbances Among Antenatal Women Attending A Tertiary Care Hospital, in Chennai, Tamilnadu. Indian Journal of Applied Research. Vol 4. Nomor 10. Halaman 426-428. Tersedia di https://www.worldwidejournals.com/indianjournal-of-applied-research-(IJAR)/fi le.php?val=October_2014_1413535698__132.pdf[ Diakses tanggal 14 Januari 2020]

Sukorini, Mariyam Ulfa.(2017).Hubungan Gangguan Ketidaknyamanan Fisik dan Penyakit dengan Kualitas Tidur Ibu Hamil Trimester III.The Indonesian Journal of Public Health,Vol.12 No.1; 1-12. doi: 10.20473/ijph.v12i1.2017.1-12

Suzuki. (2009). Sleeping Patterns During Pregnancy in Japanese Women. Journal of Psychosomatic Obstertrics & Ginecology. Vol. 15. Nomor 1. Halaman 19–26. Tersedia di <https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/8038885> [Diakses tanggal 13 Desember 2016

Tamher, S., Noorkasiani. (2009). Pendidikan Usia Lanjut dengan Pendekatan Asuhan Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika.

Ummah, F. (2015). Kontribusi Faktor Risiko I terhadap Komplikasi Kehamilan Di Rumah Sakit Muhammadiyah Surabaya. SURYA, 7(1). Retrieved from http://stikesmuhla.ac.id/wp-content/uploads/jurnalsurya/Jurnal April Vol.07 No.01 April 2015 Pdf/01-08 jurnal april 2015 Faiz.pdf

Wahyuni & Ni’mah, Layinatun.(2012).Manfaa Senam Hamil untuk Meningkatkan Durasi Tidur Ibu Hamil.Jurnal Kesehatan Masyarakat No.8 Vol.2.145-152.

Williams, M., Miller, R., Qiu, C., Cripe, S., Gelaye, B., Enquobahrie, D. (2010). Associations of Early Pregnancy Sleep Duration with Trimester-Specifi c Blood Pressures and Hypertensive Disorders in Pregnancy.J.Sleep. Vol. 33. Nomor 10. Halaman 1363-1371. Tersedia di: https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC2941423/[ Diakses tanggal 15 Januari 2020]

Wulandari P. Y. (2006). Efektivitas Senam Hamil Sebagai Pelayanan Prenatal Dalam Menurunkan Kecemasan Menghadapi Persalinan Pertama. INSAV, 8(2): 144

Yuniastari, Annisa Dwi P, Siti Fatimah P RDi. (2014).Analisis FaktorFaktor Yang Berhubungan Dengan Pelaksanaan Senam Hamil Di Wilayah Puskesmas Purwokerto Barat Tahun 2013. Kesehat Masy. 2014;2:283–91.

Unduhan

Diterbitkan

2020-02-12