Pengaruh Variasi Bentuk Bulbous Bow Terhadap Komponen Hambatan

Authors

  • Shelfira Priti Chantika UPN "Veteran" Jakarta

Keywords:

Hambatan kapal, bulbous bow, CFD

Abstract

Seiring perkembangan teknologi pembuatan kapal mulai menunjukkan kepada arah yang lebih baik, kapal sebagai alat transportasi
angkutan laut pilihan utama pengguna jasa dalam mengangkut kapasitas yang lebih besar. Penelitian ini bertujuan untuk
menganalisis dan membandingkan hambatan kapal Roro pada bulbous bow dengan metode CFD dan variasi yang sudah dibuat
dengan hambatan dipengaruhi oleh komponen gaya gesek, tekanan, daya ombak, dan kepadatan cairan. Model yang digunakan
adalah cargo vehicle Roro yang sudah ditambahkan bulbous bow. Analisis hambatan kapal menggunakan metode Computational
Fluid Dynamics dengan variasi kecepatan 13,5 knot ; 14,5 knot ; 15,5 knot; 16,5 knot; 17,5 knot, dan kecepatan tinggi pada fn 0,6
; 0,8 ; dan 1,0. Penelitian ini diperoleh keefektifan pada model variasi bulbous bow dengan panjang 2 meter yang memiliki nilai
komponen hambatan lebih kecil dibandingkan 3 model lainnya. Diharapkan penelitian ini dapat dikembangkan lebih lanjut dan
memberikan pemahaman mengenai hambatan kapal dengan variasi bulbous bow.

References

Dani, P. A., Rubiono, Gatut., Mukhtar, Anas. (2019). Analisa Hidrodinamika 7 (Tujuh) Bentuk Haluan Kapal (Bulbous) dengan Laju Kecepatan Konstan.

Darmawan, B. D. (2014). Review Hambatan Kapal. Naval Architecture UNDIP.

Romadhoni. (2017). Analisa Perbandingan Bentuk Lambung Bulbous Bow Kepala Hiu Martil Terhadap Hambatan Total Kapal.

Sulistyawati, W., Perkapalan, P. T. (2014). Optimasi Ukuran Utama Dan Studi Parametrik Bentuk Bulk Carrier Untuk Perairan Dangkal. Volume 10, 1 – 9.

Yanuar, & Retnani A. A. (2006). Variasi Bentuk Bulbousbow pada Model Kapal Cargo Terhadap Hambatan.

Fitri, Sutopo Purwono. (2017). Metodologi Penelitian. Surabaya: Jurusan Teknik Kracht, Alfred M. 1978. Design of Bulbous Bow. Anonim: SNME Transactions.

Wiradikna Yafi Dresta Adi. (2016). Perencanaan Bulbous Bow Tipe Baru Dengan Konsep Moncong Ikan Layar (Sailfish) Terhadap Nilai Resistance Total Pada Kapal Fast Seagoing Cargo Ship Dengan Menggunakan Maxsurf dan CFD.

ITTC. (2002). Testing and Extrapolation Methods Resistance Test. In ITTC - Recommended Procedures (pp. 1–11)

Downloads

Published

2023-12-19

Issue

Section

Artikel