PENTINGNYA SOSIALISASI GERAKAN ANTI NARKOBA DI KALANGAN REMAJA
Abstract
Maraknya penggunaan narkoba di Indonesia tentu sangat mengkhawatirkan. Untuk itu, diperlukan adanya sosialisasi mengenai gerakan anti narkoba khususnya di kalangan remaja. Sebagai generasi penerus bangsa, mereka rentan terjerat dalam gelapnya pengaruh narkoba. Mengingat usia mereka yang masuk dalam tahap eksplorasi, sehingga menimbulkan rasa ingin tahu yang tinggi. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran semua pihak agar turut andil dalam sosialisasi gerakan anti narkoba di kalangan remaja. Metode yang diaplikasikan dalam penelitian ini adalah studi literatur dengan teknik pengumpulan data berupa kajian literatur dan observasi. Sumber data yang digunakan dalam metode ini, berupa artikel ilmiah, jurnal dari penelitian terdahulu yang relevan, dan buku bacaan terkait. Persentase penggunaan narkoba yang masih tinggi di kalangan remaja menggambarkan kurangnya pengawasan dari semua pihak, terutama orang-orang di lingkungan sekitar. Faktor lingkungan memiliki dampak yang signifikan dalam penyebaran narkoba. Dengan demikian, peran semua pihak sangat diperlukan untuk mewujudkan remaja anti narkoba di Indonesia demi masa depan yang lebih berkualitas.
Kata Kunci: Narkoba, remaja, faktor lingkungan
References
Amanda, Maudy Pritha., Humaedi, Sahadi., Santoso, Meilanny Budiarti. (2017). Penyalahgunaan Narkoba di Kalangan Remaja (Adolescent
Substance Abuse). Jurnal Penelitian
Tingginya angka pengguna narkoba
pada remaja jelas sangat mengkhawatirkan. Berbagai cara terus diupayakan guna menekan angka pengguna narkoba tersebut. Alasan yang muncul pun bermacam- macam, mulai dari rasa ingin tahu, pengaruh lingkungan yang buruk, hingga pergaulan dan tekanan dalam kelompok
& PPM, 4(2), 129-389.
Bunsaman, Shafila Mardiana., & Krisnani, Hetty. (2020). Peran Orangtua dalam Pencegahan dan Penanganan Penyalahgunaan Narkoba Pada Remaja. Prosiding Penelitian &
Pengabdian Kepada Masyarakat, 7,
-228.
Deputi Bidang Pencegahan. 2017. Narkoba dan Permasalahannya.
Hariyanto, Bayu P. (2018). Pencegahan dan Pemberantasan Pengedaran Narkoba di Indonesia. Jurnal Daulat Hukum, 1(1), 205.
Jumidah. (2017). Perilaku Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba pada Remaja di Wilayah Kecamatan Sukmajaya Depok. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 16(3), 42-49. Artikel Penelitian.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2018). Cerdas Hadapi Narkoba. Jakarta, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.
Kusumawati, Ois Dian Tri, Agus Wahyudin, dan Subagyo. (2017). Pengaruh Pola Asuh, Lingkungan Masyarakat dan Kedisiplinan Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa SD Kecamatan Bandungan, Educational Management, 6(1), 90.
Murtiwidayanti, Sri Y. (2018). Sikap dan Kepedulian Remaja dalam Penanggulangan Penyalahgunaan Narkoba. Jurnal PKS, 17(1), 48.
Octavia, Shilphy A. 2020. Motivasi Belajar dalam Perkembangan Remaja. Yogyakarta: Deepublish.
Rafiq, A. (2020). Dampak Media Sosial Terhadap Perubahan Sosial Suatu Masyarakat. Global Komunika,
(1), 19.
Sudirjo, Ecep dan M. Nur Alif. 2021.
Komunikasi dan Interaksi Sosial Anak. Bandung: CV Salam Insan Mulya.