PERMASALAHAN DAN PENGATURAN ARBITRASE KOMERSIAL INTERNASIONAL MULTI PIHAK

Penulis

  • Nadia Nurani Isfarin Universitas Terbuka
  • Megafury Apriandhini

DOI:

https://doi.org/10.35586/jyur.v8i2.3243

Kata Kunci:

arbitrase komersial, arbitrase internasional, arbitrase multi pihak

Abstrak

Seiring dengan semakin berkembangnya transaksi bisnis internasional, arbitrase sebagai salah satu alternative penyelesaian sengketa bisnis telah berkembang secara pesat. Dalam perkembangan tersebut terdapat beberapa tantangan yang dihadapi oleh arbitrase komersial internasional diantaranya dalam menyelesaikan sengketa bisnis multi pihak. Tulisan ini akan mengkaji dua hal utama yaitu permasalahan dalam arbitrase internasional multi pihak serta pengaturan arbitrase multi pihak dalam peraturan di UNCITRAL (United Nations Convention on the Recognition and Enforcement of Foreign Arbitral Awards), ICSID (International Chamber for Settlement of Investment Dispute) dan ICC (International Chamber of Commerce). Melalui metode penelitian yuridis normatif, disimpulkan bahwa permasalahan arbitrase internasional multi pihak meliputi: proses pencapaian kesepakatan, pelaksanaan prinsip kesetaraan dan kerahasiaan. Baik UNCITRAL (United Nations Convention on the Recognition and Enforcement of Foreign Arbitral Awards), ICSID (International Chamber for Settlement of Investment Dispute) dan ICC (International Chamber of Commerce) telah mengatur hukum formil arbitrase multi pihak terutama dalam hal kekepakatan tentang masuknya pihak lain dan penunjukan arbitrator.

 

Referensi

Buku

Adi, Rianto. 2004. Metodologi Penelitian Sosial dan Hukum. Jakarta: Granit

Binder, Peter, 2010. International Commercial Arbitration and Conciliation in UNCITRAL Model Law Jurisdiction (Third Edition). London: Sweet & Maxwell

Buhler, Michael W dan Thomas H. Webster. 2008. Handbook of ICC Arbitration. London: Sweet & Maxwell

Burton, Steven J. 2001. Principles of Contract Law. Thomson West: American Casebook Series

Collier, John. 1999. The Settelement of Dispute in International Law. New Yorl: Oxford University Press

Hackman, Nana Adjoa. 2009. The Problem Of Arbitration and Multi-Party / Multi-Contract Dispute: Is Court Ordered Consolidation An Adequate Response? University of Dundee.

International Centre for Settlement of Investment Disputes. 2006. ICSID Convention, Regulations and Rules. Washington.

International Chamber of Commerce. 2010. Rules of Arbitration. France

Redfern, Alan. 2004. Law and Practice of International Commercial Arbitration (4th Ed.). London: Sweet & Maxwell

Soekanto, Soerjono, 1986, Pengantar penelitian Hukum, UI Press, Jakarta.

________________, 2006, Pengantar Penelitian Hukum, UI Press, Jakarta.

Tackaberry, John. 2003. Bernstein’s Handbook Of Arbitration And Dispute Resolution Practice, Volume 1. London: Sweet & Maxwell

United Nations Conference on Trade and Development, 2005, Dispute Settlement in International Commercial Arbitration.

United Nations Commisions on International Trade Law, 2008, UNCITRAL Model Law on International Commercial Arbitration 1985 With amendments as adopted in 2006, Vienna.

______________________________________________, 2011, UNCITRAL Arbitration Rule(as revised in 2010), Vienna

______________________________________________ , 2012, UNCITRAL Notes on Organizing Arbitral Proceedings, Vienna

Wautelet, Patrick, 2008, Confidentialy and Third Parties in International Commercial Arbitration: Some Preliminary Reflections, diakses dari http://orbi.ulg.ac.be/bitstream/2268/5909/1/Cepina%2040%20Texte%20Wautelet%20(final).pdf

Karya ilmiah:

Anindita, Sashia Diandra & Amalia, Prita. 2017. Klasifikasi Putusan Arbitrase Internasional Menurut Hukum Indonesia Ditinjau dari Hukum Internasional, Jurnal Bina Mulia Hukum Volume 2 Nomor 1 September 2017. Bandung: Unpad

Sari, Suwarti dan Nirmala, Mira Puspa. Kerjasama Indonesia-Uni Eropa dalam Mengoptimalkan Implementasi Reducing Emissions From Deforestation And Forest Degradation (Redd+): Studi Kasus Hutan Ulu Masen Aceh Tahun 2013-2017.

Siig, Kristina Maria. 2007. Multi-party Arbitration in International Trade: Problems and Solution, International Journal Liability and Scientific Enquiry, Vol 1 No.1/2

Tampongangoy, Grace Henni. 2015. Arbitrase Merupakan Upaya Hukum dalam Penyelesaian Sengketa Dagang Internasioanal, Lex et Societatis, Vol. III/No. 1. Universitas Sam Ratulangi

Wibowo, Intan Setiyo Wibowo & Adlhiyati, Zakki. 2020. Problematika Pelaksanaan Putusan Arbitrase Internasional di Indonesia. Surakarta: Universitas Sebelas Maret.

Unduhan

Diterbitkan

2022-01-01

Cara Mengutip

Isfarin, N. N., & Apriandhini, M. (2022). PERMASALAHAN DAN PENGATURAN ARBITRASE KOMERSIAL INTERNASIONAL MULTI PIHAK. Jurnal Yuridis, 8(2), 312–326. https://doi.org/10.35586/jyur.v8i2.3243

Terbitan

Bagian

Articles